Harianblora.com Mengucapkan Selamat Menjalankan Puasa Ramadan&Mengajak Warga Jaga Kesehatan&Memutus Penyebaran Corona

Latest News

Kabar bahagia! bagi Anda, mahasiswa, guru, dosen dan siapapun yang ingin menerbitkan buku mudah dan murah, silakan kirim naskah ke formacipress@gmail.com dan kunjungi www.formacipress.com

Monday 5 January 2015

Inilah Data Jurusan PGSD Se Indonesia yang Harus Diketahui Pelajar Blora Jika Mau Kuliah



Salah satu kegiatan mahasiswa PGSD.
Blora, Harianblora.com –Inilah data jurusan PGSD se Indonesia yang harus diketahui pelajar Blora jika mau kuliah. Kampus-kampus di bawah ini bisa dijadikan pijakan untuk dipilih dan akan dijadikan tempat menempa ilmu pengetahuan. Banyak orang beranggapan, salah jurusan kuliah menjadi awal salah masa depan.

Saat ini, kuliah tidak hanya dimaknai sebagai mencari ilmu, namun juga meningkatkan kualitas SDM juga sebagai syarat mencari pekerjaan. Hal itu nyata, hampir semua masyarakat Blora, kuliah tidak sekadar kuliah, namun juga memiliki tujuan jangka panjang juga jangka pendek.
Berikut Daftar Perguruan Tinggi/Universitas yang sudah terdata sampai Januari 2015 yang membuka jurusan atau prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD). 

1. Universitas Negeri Jakarta (UNJ)
2. Universitas Negeri Semarang (Unnes)
 
3. Universitas Sebelas Maret (UNS) 
4. Universitas Negeri Surabaya (Unesa) 
5. Universitas Negeri Malang 
6. Universitas Negeri Medan 
7. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) 
8. Universitas Jember 
9. Universitas Negeri Manado 
10. Universitas Negeri Padang 
11. Universitas Trunojoyo 
12. Universitas Muhammadiyah Surabaya 
13. Universitas Muhammadiyah Malang 
14. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
15. Universitas Katolik Atma Jaya 
16. Universitas Pakuan 
17. Universitas Pasundan 
18. Universitas Muhammadiyah Prof. Hamka 
19. Universitas Muhammadiyah Purwokerto 
20. Universitas Muhammadiyah Solo 
21. Universitas Sanata Dharma 
22. Universitas Nusa Cendana 
23. Universitas Pattimura 
24. Universitas Tanjungpura 
25. Universitas Lambung Mangkurat 
26. Universitas Sriwijaya 
27. Universitas Riau 
28. Universitas Lampung 
29. Universitas Jambi 
30. Universitas Bengkulu 
31. Universitas Halueleo 
32. Universitas Tadulako 
33. Universitas Gorontalo 
34. Universitas Mulawarman 
35. Universitas Palangkaraya 
36. Universitas Pendidikan Ganesa 
37. Universitas Mataram 
38. Universitas Cendrewasih 
39. Universitas Syah Kuala 
40. Universitas Muhammadiyah Makasar 
41. Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga 
42. Universitas PGRI Yogyakarta 
43. Universitas Sarjana Wiyata Taman Siswa 
44. Universitas Muhammadiyah Cirebon 
45. Universitas Muhammadiyah Tangerang 
46. Universitas Muhammadiyah Jakarta 
47. Universitas PGRI Adi Buana Surabaya 
48. Universitas Muria Kudus (UMK) 
49. Universitas Kanjuruhan Malang 
50. Universitas Ahmad Dahlan 
51. Universitas Bung Hatta 
52. Universitas Majalengka 
53. Universitas Terbuka 
54. Universitas Esa Unggul 
55. Universitas Islam 45 Bekasi 
56. Universitas Kuningan
57. Universitas Tunas Pembangunan 
58. Universitas Muhammadiyah Magelang 
59. Universitas PGRI Ronggolawe Tuban 
60. Universitas Wijaya Kusuma Surabaya 
61. Universitas Serambi Mekkah Aceh 
62. Universitas Pelita Harapan 
63. Universitas Nusantara PGRI Kediri 
64. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo 
65. Universitas Muhammadiyah Palangkaraya 
66. Universitas Khairun Ternate 
67. Universitas Borneo Tarakan 
68. Universitas Flores 
69. Universitas Halmahera 
70. Universitas Negeri Makassar 
71. Universitas 45 Makassar
72. Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) Semarang
73. Undaris Semarang

Data ini belum termasuk Institut atau IKIP, Sekolah Tinggi atau STKIP dan sebagainya. Baca juga: Jurusan PGSD Menjadi Primadona Mahasiswa Asal Blora.
  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

0 comments:

Post a Comment

Item Reviewed: Inilah Data Jurusan PGSD Se Indonesia yang Harus Diketahui Pelajar Blora Jika Mau Kuliah Rating: 5 Reviewed By: Harian Blora